Seperti kita tahu, Chidori diciptakan oleh Hatake Kakashi (guru Kakashi), setelah dia gagal menambahkan elemen petir/kilat ke Rasengannya. Chidori ini kemudian diturunkan pada muridnya Sasuke.
Seiring berjalannya waktu, Chidori ini terus dikembangkan baik oleh Kakashi ataupun Sasuke, menjadi berbagai tipe yang makin mematikan. Sekarang akan kita bahas 10 tipe Chidori beserta fakta yang menyertainya yang kita kumpulkan dari komik (manga) serta anime Naruto. Jika kamu tahu tipe Chidori lain yg belum kita sebut disini, silakan komen dibawah atau di Fanpage Facebook kita. Dan jangan lupa share artikel ini ya :)
Chidori #1: Lightning Release: Lightning Beast Tracking Fang
- Pengguna: Hatake Kakashi
- Jarak Efektif: Jarak dekat dan sedang
Dengan memanipulasi chakra petir di tangannya, pengguna Chidori Lightning Release ini akan bisa membentuk serigala dari Chidorinya, dan mengirimnya untuk menyerang musuh. Chidori serigala ini akan tetap terhubung dengan tangan penggunanya, yang membuat penggunanya mampu mengendalikan Chidori serigalanya selama pertarungan.
Chidori #2: Lightning Transmission
- Pengguna: Hatake Kakashi
- Jarak efektif: Jarak dekat dan sedang
Kakashi juga dapat menggunakan Chidori jenis ini untuk menahan pergerakan musuh, dengan cara mengelilingi lawannya dengan petir, seperti yang dia lakukan pada Demonic Statue of the Outer Path.
Chidori nagashi mana?
Chidori Nagashi = Chidori Current gan, ada di No.10, udah ane tambahin ke artikelnya, thanks masukannya sob :)
Kalo tidak salah, sasuke juga pernah menambahkan amaterasu pada chidori waktu serangan terakhir melawan naruto.
bener gan, memang ditambah amaterasu untuk melumpuhkan naruto, mungkin namanya menjadi “Enton : Chidori”
Salah gan, penemu chidori adalah Haguromo taau biasa disebut Rikudo Senin ada di episode 461