3 Fakta Unik Tentang Mario Bros

0
308
screenshot mario bros
  1. Asal Mula Mario

Mario pertama kali ada dalam game Donkey Kong. Awal kemunculannya pertama kali Mario belum  punya nama panggilan, Mario cuma dipanggil dengan nama “Jumpman”. Awalnya Mario dipanggil dengan nama Mr. Video Game di negara Jepang. Nama Mario dikasih karena karakter Mario hampir sama dengan pimpinan Nintendo Amerika yang berkebangsaan Italia yang bernama Mario Seagle. Shigeru Miyamoto sadar kalau menggunakan nama Jepang akan sulit diterima masyarakat umum dan mengurangi kepopuleran karakter buatannya di luar Jepang.

  1. Pekerjaan
BACA JUGA:  8 Misteri Tersulit Dalam Game

Mario sebenarnya adalah tukang kayu. Percaya atau tidak, pekerjaan tukang ledeng tidak pernah ada dalam game, bahkan pipa ledeng dalam game Super Mario Bros memiliki fungsi sebagai alat transportasi. Skill Mario memperbaiki pipa ledeng justru disoroti pada animasinya. Mario sebenarnya memiliki beberapa profesi lainnya, seperti dokter di game Dr. Mario, Arkeolog dalam game Mario Picross dan pembuat mainan di game Mario vs. Donkey Kong 2: March of the Minis.

  1. Penampilan
BACA JUGA:  8 Misteri Tersulit Dalam Game

Shigeru Miyamoto sebagai seorang pencipta Mario memakaikan topi pada karakter Mario karena kesulitan menggambar rambut ketika itu. Selain itu mulut juga mengalami situasi yang sama, Shigeru lebih memilih memakaikan kumis yang tebal pada Mario supaya lebih mudah digambar dibandingkan harus menggambar bagian mulut. Mario biasanya memakai baju yang merupakan kombinasi kaus biru dan overall berwarna merah, tetapi di game Super Mario Bross, kaus Mario berubah menjadi warna coklat muda.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here