Hari pertama masuk sekolah atau kuliah, apa saja yang baru? Apakah smartphone mu juga baru? Eits jangan dipandang negatif dulu, smartphone untuk anak sekolahan juga bisa dimanfaatkan untuk tujuan yang baik lho tidak hanya untuk main game saja. Melalui smartphone kamu bisa melakukan diskusi pelajaran dengan teman atau menonton video pembelajaran yang banyak dikirim di YouTube. Tapi smartphone kan mahal? Siapa bilang, berikut 8 smartphone 1 jutaan terbaik cocok untuk anak sekolah dan kuliahan.
8. Genpro X
Di posisi kedelapan ada Genpro X sebagai salah satu pilihan smartphone 1 jutaan terbaik. Meski namanya masih sangat jarang di telinga konsumen, namun Genpro X ini memiliki daya tarik dari sisi spesifikasi mengingat harganya yang sangat murah yakni 1,5 jutaan saja kamu bisa mendapatkan smartphone berlayar 5 inch dengan kamera 13 MP dan kamera depan 5 MP serta spesifikasi lainnya yang mendukung.
7. Evercoss U60
6. Redmi Note 5A
Sempat dijuluki sebagai Handphone ghaib karena larisnya penjualan dari Xiaomi Note 5A, smartohone ini muncul kembali di pasaran sebagai salah satu pilihan smartphone 1 jutaan terbaik. Bayangkan saja, dengan harga 1,1 jutaan rupiah saja, kamu bisa mendapatkan smartphone berlayar luas, kekinian dengan spesifikasi khas dari Xiaomi yakni racikan spesifikasi terbaik.