Isu akan adanya dampak radiasi dari smartphone terhadap kesehatan penggunanya memang masih terus diperdebatkan dan juga masih dalam penelitian. Namun, beberapa pihak seperti German Federal Office for Radiation Protection telah mengkaji selama beberapa tahun tentang radiasi yang dihasilkan oleh smartphone. Hasilnya ada beberapa smartphone dengan tingkat radiasi tinggi dan ada juga 8 smartphone dengan radiasi terendah. Berikut adakah daftarnya.
8. Samsung Galaxy S9+
Di posisi kedelapan smartphone dengan radiasi terendah ada Samsung Galaxy S9+. Smartphone flagship tahun lalu besutan Samsung ini masuk ke dalam daftar smartphone dengan tingkat radiasi terendah dengan ngkat radiasi yang hanya mencapai 0,29 watts per kilogram. Padahal smartphone ini memiliki tubuh yang cukup bongsor ketimbang seri normalnya yakni S9 versi standar.
Di posisi ketujuh ada LG Q6 dan Q6+ yang merupakan salah satu produk dari LG. Meskipun bukanlah smartphone flagship, namun smartphone ini termasuk dalam smartphone dengan radiasi terendah. Tingkat radiasi dari smartphone ini hanya mencapai 0,28 watts per kilogram. Meskipun belum ada keterangan mengenai ambang batas radiasi yang aman untuk manusia namun memang akan lebih aman jika mulai memberikan perhatian ke isu ini.
6. HTC U11 Life
Di posisi keenam smartphone dengan radiasi terendah ada smartphone flagship dari HTC yani HTC U11 Lite. Smartphone flagship yang dirilis pada akhir tahun 2017 ini memiliki tingkat radiasi yang rendah. Radiasi yang dipancarkan oleh smartphone yang sudah berumur 2 tahun ini memiliki pngkat radiasi yang sama dengan Q6 dan Q6+ yakni 0,28 Watts per Kilogram.
Di posisi kelima smartphone dengan radiasi terendah ada Samsung Galaxy S7 Edge. Samsung, entah memang disengaja atau tidak, banyak produknya yang masuk ke dalam daftar smartphone dengan radiasi yang rendah. Untuk Galaxy S7 Edge yang sudah berusia 2 tahunan ini saja memiliki tingkat radiasi yang hanya mencapai 0,2 watts per kilogram. Tapi memang hampir dapat dipastikan, semua flagship Samsung masuk dalam daftar smartphone beradiasi rendah.
Dalam dunia gaming, ada momen di mana kita berpikir, “Kenapa item ini susah banget sih didapat?”. Tapi justru itulah yang bikin seru, kan? Tantangan...